Menu
Kabupaten Bogor - City of Sport And Tourism Dinas Komunikasi Dan Informatika © 2021

Rumah Ibu Waterboom

Rumah Ibu Waterboom merupakan salah satu wahana waterboom yang terletak di Cobinong. Lokasinya memang masuk ke Kecamatan Bojonggede, tetapi sangat dekat dengan perbatasan Cibinong. Tepatnya berada di dekat jembatan sungai Ciliwung yang ke arah Bambu Kuning dari perempatan Pemda – Sukahati atau dekat dengan Excelso Ruko Graha Kartika Pratama.

Wahana disini cukup lengkap jika untuk memanjakan anak bermain air, tidak kalah dengan Waterboom lainnya, hanya tempatnya tidak terlalu besar. Mungkin jika peminatnya semakin banyak, tidak menutup kemungkinan akan diperluas lagi.

Tiket masuk ke Waterboom Rumah Ibu sangat terjangkau yaitu Rp. 35.000 untuk Weekdays (Senin-Jumat) dan Rp. 50.000 untuk Weekend (Sabtu & Minggu)

Alamat

Jl. Tegar Beriman, Bojong Baru, Kecamatan Bojonggede, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16920

Fasilitas

  • Tempat parkir yang luas
  • Kolam ada 4
  • Perosotan banyak
  • Kamar mandi
  • Penyewaan ban
  • Tempat duduk
  • Ada warung

          Jam operasional

  • 08.00-17.00

Harga tiket

  • Weekday 35.000
  • Weekend 50.000

Telepon

(021) 83711117

Sumber

https://www.cibinongonline.com/2019/01/waterboom-rumah-ibu-cibinong.html

Article Tags:
·
Article Categories:
Arena · Kolam Renang · Rekreasi · Taman Bermain

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *