Kawaci atau Kawasan Wisata Cikaret adalah salah satu destinasi wisata yang menjadi bagian dari Geopark Pongkor. Sepanjang perjalanan mata dimanjakan oleh pemandangan yang luar biasa indah. Kawaci dikelola oleh PT. Antam (Aneka Tambang).
Kereen mantap ada Curug nya juga
Wisata menarik yang instagramable.
Tujuannya tak lain untuk meningkatkan perekonomian warga sekitar, yang selama ini bergantung terhadap aktivitas penambangan dan galian di Gunung Pongkor. “Terdapat lahan konservasi tanaman dan peternakan kambing. Menyusul area hiburan seperti outbond, flying fox, teater mini, campe area untuk jambore serta penambahan spot untuk berswafoto,”
Meski demikian, Resna mengaku PT Antam masih sangat membutuhkan bantuan dari berbagai stakeholder untuk menyokong pendanaan infrastruktur agrowisata. “Soal pendanaan memang masih jadi kendala kami. Ini potensi yang baik untuk mengangkat lini pariwisata di Indonesia, khususnya di Bogor.
Lokasi
Bantar Karet, Nanggung, Bogor, Jawa Barat 16650
Fasilitas
Beberapa fasilitas yang tersedia, diantaranya:
- Parkir Roda Dua
- Parkir Roda Empat
- Mushola
- Toilet
- Gazebo
- Area Swafoto
Tiket Masuk
HTM atau Harga Tiket Masuk nya adalah Rp. 5.000,-/orang dan parkirnya Rp. 5.000,-/mobil
Jam Operasional
Senin – Minggu 07.00 –17.00 WIB
Kontak
–
Tips
Tetap patuhi protokol kesehatan dengan menerapkan pola hidup sehat, memakai masker, menjaga Jarak dan mencuci tangan.